Konferensi AIDS & Koinfeksi se-Asia Pasifik 2023

Seiring dengan berjalannya tahun, telah terdapat berbagai kemajuan besar dalam upaya penanggulangan HIV-AIDS dan koinfeksi. Hal tersebut tidak luput dari kontribusi pihak akademisi, praktisi industri, serta masyarakat sipil dalam mengupayakan akses terhadap layanan perawatan dan pengobatan (care and treatment) bagi Orang dengan HIV (ODHIV). Dilatarbelakangi oleh concern terhadap sulitnya akses tenaga kesehatan terhadap berbagai konferensi […]

Media briefing terkait respon terhadap IEU-CEPA

Bertempat di Ke Kini Coworking Space, Indonesia AIDS Coalition (IAC) bersama dengan rekan-rekan Koalisi Masyarakat Sipil mengadakan media briefing terkait respon Koalisi terhadap Perundingan Dagang Indonesia-European Union Comprehensive Partnership Agreement (IEU-CEPA). Dalam briefing, disampaikan bahwa proses negosiasi IEU-CEPA yang tertutup cukup mengkhawatirkan, terutama terkait substansi yang dibahas. Indonesia for Global Justice (IGJ) sudah mencoba untuk […]

Pelatihan Etika Medis Jakarta

Keg Jakarta

Program penanggulangan HIV-AIDS di Indonesia terus berupaya untuk mewujudkan cita-cita besarnya dalam memastikan pemenuhan akses universal terhadap pencegahan dan pengobatan bagi masyarakat, khususnya kepada populasi kunci. Upaya ini dilakukan dengan memastikan intervensi yang efektif dan berkualitas, di antaranya: Memastikan layanan kesehatan yang terintegrasi; dan Memastikan adanya lingkungan yang kondusif bagi kelompok populasi kunci, dengan berlandaskan […]